Senin, 25 Juni 2012

Cara Install dan Setiing PHP + APACHE + MYSQL + PHPMYADMIN di ubuntu 10.04


Sudah lama saya tidak memposting diblog saya karna sibuk sendirian hahaha. Baiklah  langsung saja kita bahas Cara Install dan Setiing PHP + APACHE + MYSQL + PHPMYADMIN di ubuntu 10.04. Adapun langkah – langkahnya sebagai berikut :
  1.  Masuk ke terminal, kemudian login sebagai root.
  2. Kemudian ketikkan apt-get update
  3. Setelah update siap, install apache dengan mengetikkan apt-get install apache2 [Enter], kemudian tunggu hingga proses download dan install selesai.
  4. Ketikkan apt-get install php5 [Enter], tunggu hingga proses download dan install selesai.
  5. Ketikkan apt-get install mysql-server libapache2-mod-auth-mysql php5-mysql [Enter]. Nah pada langkah yang ini ada hal yang perlu diperhatikan, ditengah-tengah instalasi kalian akan ditanyakan untuk memasukkan Password MySQLnya. Silahkan masukkan passwordnya terserah kalian, yang penting gampang diingat
  6. Setelah selesai install MySQL, sekarang install interface phpMyAdmin nya. Ketikkan apt-get install phpmyadmin [Enter]. Tunggu hingga proses selesai.
  7. Nah ini langkah terakhir, kita tinggal restart apache2 dan mysql. Caranya dengan ketikkan  /etc/init.d/apache2 restart      /etc/init.d/mysql restart
  8. Sekarang tinggal dicoba melalui browser, coba akses halaman http://localhost/. Jika berhasil akan tampil “It Works!“, atau kurang lebih seperti itulah.
Mudahkaan !! jadi selamat mencoba.



Share this article :
Tombol Untuk Menulis Komentar pada Blog
Silahkan tinggalkan komentar Anda untuk menanggapi, mengkritik atau memberikan saran untuk blog ini. Berkomentarlah dengan bijak dan sesuai dengan isi postingan. Jika komentar Anda tidak dimunculkan, mungkin tidak sesuai dengan isi postingan atau mungkin langsung masuk kotak spam blog ini dan jangan menyertakan link aktif pada isi komentarnya.

0 komentar: